Halaman

Selasa, 22 Mei 2012

Kurangnya pengenalan Dirisendiri



Adakah di antara kalian yang tidak dapat mendefinisikan tentang perasaan kalian? Sesuatu yang bergejolak di dada, sering merasa risih, sesak, bukan badmood tapi mengarahkan pada badmood (lhooo) yup!! Intinya perasaan yang tidak dapat di definisikan, apakah ini termasuk sebuah penggalauan??? Anybody can answer this question?
Cuma dirisendiri yang bisa mengetahui apa yang tidak di ketahui orang lain, tetapi kenyataannya tidak semua perasaan yang kita rasakan dapat kita ketahui dengan rinci.
Kurangnya pengenalan tehadap dirisendiri mungkin menjadi faktor utama yang membuat timbulnya perasaan aneh itu.
Mungkin Hal pertama yang harus di lakukan adalah Meditasi, dengan suasana tenang mungkin kita dapat mengerti apa yang sebenarnya kita inginkan atau yang tidak inginkan, yang lebih mengarah dengan cara pendekatan spiritual.
Hal ke 2 adalah Menepikan ke Egoisan yang kalian miliki, pahami apa rasa itu.. Marah? Sedih? Senang (bisa karena jatuh cinta dan sebagainya) atau karena tugas kuliah yang menumpuk atau terbebani dengan hal lainnya. (Yaaa meskipun terkadang aku juga tidak bisa memahami diriku sendiri.. tapi mungkin cara yang paling effectif adalah cara ke 3)
Hal ke 3 mungkin Share with some friends, Perasaan yang tiba-tiba tidak tenang itu mungkin juga dirasakan oleh orang-orang di sekitar anda. Terkadang kita membutuhkan seseorang untuk menjadi tempat sampah alias tempat curahan hati kita, dimana kita bisa meluapkan segala masalah dengan bercerita pada seseorang itu yang tentunya bisa di percaya agar tidak menimbulkan gosip-gosip, meskipun masalah itu tidak akan berkurang ketika sudah di ceritakan tapi mungkin rasa beban dihati akan berkurang. Orang ke dua bisa memberikan saran-saran atau paling tidak semangat yang bisa membuat diri kita tenang dan semangat dalam menjalani kehidupan yang kelam ini.
Mungkin tiga hal di atas dapat membantu kalian untuk mengurangi perasaan aneh yang tidak jelas itu.
Karena manusia itu mempunyai akal pikiran, dan perasaan, maka sesama manusia harus saling menghormati dan menghargai agar tercipta rasa damai,tenang dan tentram.
^_^

2 komentar:

Silahkan Berkomentar, tapi jangan nyepam ya ....

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...